Tag: utp

Kabel UTP Murah VS Mahal, Apa Bedanya?

Saat melakukan belanja kabel, Anda mungkin pernah dihadapkan dengan serangkaian harga produk kabel UTP relatif murah dengan kabel yang cenderung lebih mahal, lantas apa bedanya?. Prolog: Produsen memiliki alasan untuk melakukan terobosan yang bersifat opsional agar konsumen dapat membeli produk sesuai budged yang dimiliki.